Artikel

DESA DEMIT IKUT MERIAHKAN PAWAI FESTIVAL CARNIVAL UMUM TINGKAT KECAMATAN JATIROGO

29 Agustus 2023 12:21:33  Admin  159 Kali Dibaca  Berita Desa

demit-jatirogo.desa.id- Dalam rangkaian kegiatan memperingati Hari Ulang Tahun Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kecamatan Jatirogo melaksanakan kegiatan Pawai carnival tingkat Umum  Kecamatan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh Panitia yaitu pada tanggal 27 Agustus 2022 mulai pukul 13.00 WIB s.d selesai.

Kegiatan carnival umum Kecamatan jatirogo diikuti oleh 16  kelompok/peserta carnival mulai dari tingkat  SMP/MTs, SMA/MA dan juga kelompok umum yang terdiri dari Perwakilan 8 Desa di Kecamatan Jatirogo dan Kelompok Perguruan serta Kelompok Usaha  yang juga ikut memeriahkan kegiatan Carnival tersebut.

Untuk tahun 2023 ini Desa Demit Kecamatan jatirogo Kab.Tuban ikut serta dalam Pawai Carnival tingkat umum Kecamatan Jatirogo dengan mengusung Tema Tong Sam Chong beserta muridnya yang kita kenal dengan Kera sakti.

Sedikit sinopsis Ceritanya..

"Kera Sakti menceritakan kisah perjalanan sekelompok murid Buddha yang dibuang dari surgawi karena kejahatan yang merendahkan Hukum Buddha dan membuat kekacauan. Mereka dikirim ke dunia manusia dan harus menghabiskan sepuluh masa kehidupan untuk berlatih diri menjadi lebih religius untuk menebus dosa dosanyaSun Go Kong diturunkan ke bumi karena selalu membuat kekacauan di istana surga, akhirnya ia dibuang oleh Buddha ke dunia dalam bentuk batu besar dan mendarat disebuah kaki gunung dimana para kelompok kera hidup. Semua kera bersembunyi dan merasa aneh melihat bentuknya yang berwarna emas. Namun ketika memakan apel, Sun Go Kong berubah menjadi seekor kera dan bentuknya mirip dengan para kera lainnya sehingga ia diterima oleh kelompok kera tersebut. Karena kehebatannya, Sun Go Kong pun diangkat menjadi Raja Kera.Di lain kisah, Tong Sam Chon, seorang biksu yang dibuang karena telah merendahkan Hukum Buddha tidak siap untuk melakukan perjalanan menuju Barat sendirian.Dia khawatir akan bertanding dengan makhluk jahat yang ingin membunuh dan memakannya. Maka Dewi Kwan Im mengatur kelompok untuk menjadi muridnya dan melindunginya : yaitu Raja Kera (Sun Go Kong) yang gagah berani dan banyak bertingkah, Babi yang banyak mau dan pemalas (Cu Pat Kai), Biksu Pasir yang pendiam Sha Wujing, dan Kuda Naga Putih.Karena belas kasihan, Dewi Kwan Im memberi mereka satu kesempatan lagi untuk kembali ke surga. Mereka dapat memeluk agama Buddha dan melindungi Tong Sam Chong selama ziarahnya".

Demikian sinopsis alur cerita Tong Sam Chong beserta Muridnya untuk sedikit mengobati kerinduan film di masa tahun 1990-an sampai 2000-an dan semoga bermanfaat.

Start dari Terminal Jatirogo/KPH Jatirogo sampai dengan di Lapangan Koramil Desa Sugihan Kecamatan Jatirogo.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Sinergi Program

Prodeskel
Website Kabupaten Tuban
Taprose Temanku
Smart Village Tuban

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Raya Desa Demit Kecamatan Jatirogo Kabupaten Tuban
Desa : Demit
Kecamatan : Jatirogo
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62362
Telepon :
Email : demitsmartvillage7585@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:230
    Kemarin:513
    Total Pengunjung:432.508
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.191.88.249
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

29 Juli 2013 | 45.184 Kali
Kontak Kami
26 Agustus 2016 | 42.995 Kali
Sejarah Desa
29 Juli 2013 | 42.785 Kali
BPD
26 Agustus 2016 | 42.766 Kali
Wilayah Desa
24 Agustus 2016 | 42.761 Kali
Pemerintah Desa
30 April 2014 | 42.754 Kali
Profil Potensi Desa
07 November 2014 | 42.736 Kali
BUM Desa